Jumat, 06 Januari 2006

Sholawat Nariyah Bersanad

Sholawat Nariyah Bersanad GRATIS
Sholawat Nariyah Bersanad GRATIS

لبِسْمِ اللهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيم
Sholawat Nariyah Bersanad ini sampai kepada Rosulullah SAW turun temurun ijazah dan sanadnya dengan sempurna dari para gurunya hingga sampai kepada Syeikh Abdullah al-Ghummar Almaghribi, beliau adalah seorang ahli hadits dari Maroko. Kemudian sampai kepada muallif Shalawat Nariyah yaitu Syaikh Ahmad Attazi Almaghribi, dan sampai kepada, Syeikh Muhammad Attunisi Almaghribi telah di tuliskan coretnya di dalam kitab Sirrul Ashror. 

Di kota Madinah Almunawaroh Sampai kepada para masyaikh diantaranya yaitu kepada Syeikh Mustofa Alhindi dalam kitab Miftahul Kanzii, dan kepada Syeikh Muhammad Alhaqqinazili mualif kitab Khozinatul ashror 182

Di Maroko/ Maghribi sendiri sholawat ini dikenal dengan julukan shalawat Taziyah, sementara dalam kitab Khozinatul Asror, sebuah kitab yang banyak memuat ilmu tasawuf dan tarekat, di riwayatkan bahwa Syeikh Alqurthubi menamai shalawat ini dengan nama julukan Shalawat Tafrijiyah

Demikian halnya Syeikh Yusuf bin Ismail An-Nabhani Qoddasallaahu sirrohul ‘aziiz menyebut dengan nama julukan Shalawat At-Tafrijiyah dalam kitabnya Afdhal Ash-sholawat 'ala Sayidi As-sadat pada pasal  ke 63

Syeikh Muhammad Attunisii Almaghribi berkata, bahwa sholawat Sholawat Nariyah Bersanad ini memiliki khasiat yang sangat banyak sekali dan sangat menakjubkan bila di amalkan secara istiqomah. Banyak sekali para ikhwan yang sudah mengamalkan sholawat Nariyah ini mendapatkan berbagai macam keajaiaban-keajaiban dalam hajat-hajatnya baik urusan dunia maupun urusan akhirat


Sholawat Nariyah Bersanad GRATISSholawat Nariyah Bersanad ini penulis dapatkan ijazahnya turun temurun dari para alim ulama yang ilmunya sangat apik, dari mama Haji Hidayat bin mama haji Anwar safei, mama gentur Ang Nuh Syeikh Abdul Haq bin Syekh Ahmad Syathibi bin Syeikh Muhammad Sa’id bin Mama Syeikh Abdul Qodir Cihaneut Tasikmalaya hingga Syeikh Abdul Muhyi pamijahan dan sampai terus kepada Rosulullah SAW. Dalam beberapa keterangan sholawat Nariyah ini di amalkan minimal paling sedikit dalam kurun sehari semalam di baca 11x level berikutnya jika ada hajat 100x, level berikutnya jika ada haja besar 313x, level berikutnya 444x dan jika ingin lebih dahsyat lagi di baca secara berjamaah dengan hitungan 4444x.

Dari keterangan Mursyid saya, bacalah sholawat Nariyah ini 1x sebagai pembuka doa dalam munajat setiap selesai sholat 5 waktu, munajat pada malam hari, pada waktu qiyamulail di baca 6x jadi jumlah 11x, amalkan dengan istiqomah insyaAllah Ajib

Dalam kitab Khozinatul Asror dijelaskan, “Salah satu shalawat yang mustajab ialah Shalawat Nariyah Bersanad ini, jika mereka (umat Islam) mengharapkan apa yang dicita-citakan lekas di ijabah, atau ingin menolak bala bencana yang tidak disukainya, maka berkumpulah dalam satu majelis berzikir dengan membaca sholawat Nariyah ini sebanyak 4444x, InsyaAllah akan segera tercapai apa yang di hajatkan dengan cepat. Bi idznillah

Di pondok tempat kami menimba ilmu hingga saat ini sholawat Nariyah ini rutin di amalkan secara berjamaah setiap awal bulan hijriyah dengan hitungan 4444x, dan setiap malam jumat. Banyak sekalai para habaib para alim ualama dan pondok lainnya di tanah air yang mengamalkan sholawat ini sebagai keutamaan sholawat, jadi tidak usah ada keraguan lagi untuk mengamalkannya

Adapun beberapa faidah sholawat Nariyah ini di antaranya:
1. Apabila dibaca 11 x pada setiap hari, dengan izin Allah maka akan dimudahkan rizqinya, di mudahkan urusan-urannya baik urusan dunia maupun urusan akhirat, di tinggikan pangkat dan derajatnya di manapun anda berada
2. Dijauhkan bala bencana dan dari segala penyakit yang mematikan
3. Dibukakan pintu-pintu rahmat dan kebaikan, sehingga semua orang akan menaruh rasa senang kepadanya.
4. Jika di baca 100x maka dapat bermimpi bertemu dengan Rosulullah SAW
5. Mendapatkan naungan safaat dari Rosulullah SAW
6. Terbukanya ilmu ketuhanan
7. Mendapatkan karunia ilmu laduni
8. Di karuniakan ilham Nur Muhammad sehingga qolbunya di bimbing Allah agar selamat dalam menentukan pilihan anatara yang hak dan yang bathil
9. Di cintai oleh Rosullullah dan para habaib
10. Apabila dibaca 313 x atau 4444x namun lebih popular di baca 4444x dalam satu majelis (secara bersama-sama), maka Allah akan lekas mengabulkan doa-doa dan hajat-hajat besar baik urusan dunia maupun urusan akhirat, di selamatkan dan dijauhkan dari wabah penyakit, malapetaka dan marabahaya yang besar.
11. Dan masih banyak lagi manfaat yang tidak terhitung oleh bilangan tangan

Cara mengamalkan sholawat Nariyah ini secara khusus, senantiasa di niatkan untuk ibadah mencapai rahmat dan ridoNya Allah SWT, seperti ini niatnya:

“Bismillaahirrohmaanirrohiim, sejak aku ibadah bertabaruk ngalap berkah dari sholawat Nariyah ini lillaahitala” 

Kemudian munajat: Dengan rahmat Mu dan Rido Mu Yaa Allah kabulkanlah hajat-hajat ku baik urusan dunia maupun urusan akhirat

Kemudian membaca: Syahadat 3x, istighfar 7x, sholawat 7x, bismillaahi tawakaltu’alallaah laahaula walaa quwwata illaa billaahil’aliyyil ‘adzhiim 7x

Khusus pada malam hari jika ada waktu luang apabila anda berkenan memberikan hadiah doa tawasul kepada Rosulullah SAW dan para masyaikh yang telah di sebut di atas dengan cara di kumkan atau di jama saja agar tidak repot, silakan di hadiahkan doa terlebih dahulu, jika tidak juga tidak apa-apa, yang penting niatkan ibadallah

Kemudian membaca sholawat Nariyah di bawah ini yang di ijazahkan dari Almukarrom Mama Gentur:

Ijazah Sholawat Nariyah Bersanad GRATIS
“Yaa Allah aku memohon kepadaMu, limpahkanlah rahmat dan salam yang sempurna kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW. Semoga terurai dengan berkahnya segala macam buhulan dilepaskan dari segala kesusahan, tunaikan segala macam hajat, dan tercapai segala macam keinginan dan husnul khotimah, di curahkan ( rahmat ) air hujan dengan berkah pribadinya yang mulia. Semoga rahmat dan salam yang sempurna itu juga tetap tercurah kepada para keluarga dan sahabat beliau, setiap kedipan mata dan hembusan nafas, bahkan sebanyak pengetahuan bagiMu."

Walloohu a'lam.......

Semoga ilmu ini barokah dan bermanfaat untuk anda sekalian

CATATAN: Apabila di antara kalian para ikhwan yang ingin memberikan hadiah infaq sedekah dengan ikhlas dan tidak memaksakan kehendak, untuk acara rutin majlis sholawatan / sholawat Naariyah 4444x, semoga hadiah infaq sedekah anda menjadi wasilah kifarat dosa-dosa anda, tolak bala bencana dan di angkat segala kesusuahan, terkabulnya hajat dunia dan akhirat, semoga di lipat gandakan harta dan rezekinya lebih barokah dan semoga sampai keberkahannya kepada baginda Rosulullah SAW. Aamiin yaa robbal'aalamiin

#TESTIMONI dari dalam dan luar negeri klik “Di Sini”
#Untuk mendapatkan ijazah ilmu klik "Di Sini”

Semoga sholawat nariyah ini bermanfaat untuk anda sekalian.

Yang mengijzahkan: Ki Saifi Maghribi
HP / WA : Klik +62 812 1329 5626

Untuk meresmikan ijazah ilmu tersebut maka ucapkan QOBILTU 3x


#Shalawat
#SholawatNariyah